Saturday, December 10, 2022

Babak 8 Besar World Cup, Kroasia Andalkan Fisik Lawan Brasil


     WARKOP66 - Tim nasional Brasil bakal menghadapi Kroasia dalam lanjutan babak 8 besar Piala Dunia 2022 pada Jumat (9/12/2022) pukul 22.00 WIB. Bukan laga mudah bagi Brasil mengingat Kroasia adalah finalis Piala Dunia edisi sebelumnya.

Namun, Tim Samba memiliki modal cukup karena berhasil keluar sebagai juara grup G dengan 6 poin. Mereka juga berhasil mengalahkan Korea Selatan dengan skor telak 4-1 di fase sebelumnya.

Sementara itu, Kroasia menganggap Brasil sebagai tim kuat yang memiliki skuad utama dan pelapis yang sama baiknya.

No comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.