WARKOP66 - Persita Tangerang akan berjumpa Barito Putera pada pekan ke-17 BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Maguwoharjo, Sabtu 24 Desember 2022. Laga Persita vs Barito Putera akan dimainkan mulai pukul 15.00 WIB, live streaming di Vidio.
Saat prediksi ini dibuat, Persita berada di posisi ke-8 klasemen BRI Liga 1 dengan raihan 25 poin. Sedangkan, Barito Putera berada di posisi dua dari bawah klasemen dan baru mendapatkan 11 poin.
Hanya saja, posisi klasemen mungkin tak menggambarkan kualitas Barito Putera. Sebab, pada empat laga terakhir, Laskar Antasari tidak pernah kalah. Mereka meraih enam poin, tiga kali imbang dan sekali kalah. Barito Putera juga tiga kali nirbobol.
Sedangkan, pada periode yang sama, kubu Persita tiga kali kalah dan sekali menang. Persita belum menunjukkan kinerja yang sambil. Persita punya masalah di lini belakang karena kebobolan tujuh gol pada empat laga terakhir.
- 24/03/22 Barito Putera 2 - 0 Persita
- 12/12/21 Persita 0 - 1 Barito Putera
- 09/03/19 Barito Putera 3 - 1 Persita
- 29/05/14 Barito Putera 2 - 0 Persita
- 05/12/22 Persita 2 - 3 Bali United
- 08/12/22 PSM 3 - 1 Persita
- 13/12/22 Persita 4 - 1 RANS Nusantara
- 17/12/22 Arema 2 - 0 Persita
- 21/12/22 Persib 1 - 0 Persita
- 06/12/22 Persebaya 3 - 2 Barito Putera
- 11/12/22 Barito Putera 0 - 0 Dewa United
- 14/12/22 Persis Solo 0 - 0 Barito Putera
- 17/12/22 Barito Putera 1 - 1 Persikabo 1973
- 20/12/22 Barito Putera 2 - 0 Bhayangkara




No comments:
Post a Comment